Berita Liga Spanyol: Atletico Madrid akan bertandang ke Santiago Bernabeau untuk menghadapi pemuncak klasemen La Liga, Real Madrid pada Sabtu (08/02) malam waktu setempat. Kiper Jan Oblak mengungkapkan cara timnya untuk mengatasi perlawanan rival sekota mereka tersebut sembari menanggapi protes yang dilakukan oleh tim besutan Carlo Ancelotti terhadap wasit.