Jelang Napoli vs Inter, Rafa Benitez Akui Lebih Jagokan Tim Nerazzurri
3 hours ago
2
ARTICLE AD BOX
Berita Liga Italia: Rafa Benitez menilai jika Inter Milan lebih difavoritkan untuk memenangkan pertandingan melawan Napoli. Tapi Il Partenopei bisa juga tampil mengejutkan.